Minggu, 1 Februari 2026
suryaborneo.com
  • Home
  • Daerah
    • Kaltara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Nasional
  • Internasional
  • Rubrik
    • Hukum & Kriminal
    • Politik
    • Ekonomi
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Olahraga
  • Video
  • Opini
No Result
View All Result
suryaborneo.com
  • Home
  • Daerah
    • Kaltara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Nasional
  • Internasional
  • Rubrik
    • Hukum & Kriminal
    • Politik
    • Ekonomi
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Olahraga
  • Video
  • Opini
No Result
View All Result
suryaborneo.com
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Nasional
  • Internasional
  • Rubrik
  • Video
  • Opini
Home Daerah

Ratusan Hewan Kurban Masuk ke Kaltara Jelang Iduladha Diperiksa Balai Karantina

by Admin
05/10/2025
in Daerah, Ekonomi, Kaltara, Tarakan
A A
Ratusan Hewan Kurban Masuk ke Kaltara Jelang Iduladha Diperiksa Balai Karantina

SUDAH DIPERIKSA : Salah satu tempat penjualan sapi yang didatangkan dari luar Tarakan. Oleh Badan Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Kaltara, seluruh hewan diperiksa untuk memastikan hewan kurban tersebut bebas dari penyakit.

SB, TARAKAN – Jelang hari raya Iduladha 1446 Hijriah, pengadaan hewan kurban jenis sapi terus berdatangan. Salah satu daerah asal hewan kurban tersebut adalah Gorontalo dan Sulawesi Barat. Hewan-hewan kurban ini pun disebar ke sejumlah titik untuk diedarkan kepada warga untuk diperjual belikan.

Dokter Hewan Balai Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Kalimantan Utara, drh Novelia Indriani menyampaikan, seluruh hewan kurban yang umumnya sapi tersebut harus dilakukan pemeriksaan dokumen dari daerah asal. Dokumen itu berupa dokumen karantina dan hasil uji laboratorium. Selanjutnya, hewan-hewan ini akan menjalani pemeriksaan fisik yang dilakukan oleh Balai Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Kalimantan Utara yang meliputi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK)  dan beberapa penyakit lainnya.

Baca Juga

BI Kaltara Targetkan Penggunaan QRIS di Pelabuhan Speedboat Akan Rampung Tahun Ini

Hadirkan Media dan Influencer Pada Diskusi Literasi Informasi di Kaltara, Untuk Menghindari Berita Hoax

Diskusi Media Influencer dan Kepercayaan Publik Tekankan Etika dan Tanggung Jawab Sosial

“Selain itu, kita juga melakukan disinfektan, penyemprotan pada hewan sebelum diturunkan dari kapal,” ungkapnya.

Dikatakan drh. Novelia Indriani, pemeriksaan fisik hewan kurban perlu dilakukan agar hewan dan masyarakat terhindar dari penyakit mulut dan kuku yang belakangan masih ditemukan di sejumlah daerah di Jawa. Terkait penyakit Antraks, Novelia Indriani menyebut, pihaknya belum menemukan tanda-tanda adanya penyakit tersebut dari daerah asal. Sehingga, para proses pemeriksaan hewan tidak diperlukan waktu lama. “Jadi, tidak ada lagi proses karantina terlebih dahulu seperti tahun sebelumnya,” ungkapnya.

Meski demikian, pihak Balai Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Kaliumantan Utara tetap akan monitoring selama 15 hari pasca pemeriksaan. Bahkan, kata Novelia Indriani, pihaknya juga akan menjadwalkan pengambilan sempel pada semua hewan yang berada dalam pengawasan mereka.

“Pengawasan ini memang harus dilakukan 15 hari untuk lebih memastikan jika hewan tersebut bebas dari penyakit,” katanya.

Saat ini, kata dia, hewan kurban yang masuk ke Tarakan jelang Iduladha mencapai 409 ekor. Seluruh hewan kurban ini didatangkan Gorontalo dan Sulawasi Barat. “Dan yang akan datang dalam bulan ini diperkirakan sekitar 460 hewan kurban yang berasal dari Gorontalo,” tutupnya. (agg)

Berita Lainnya

BI Kaltara Targetkan Penggunaan QRIS di Pelabuhan Speedboat Akan Rampung Tahun Ini

BI Kaltara Targetkan Penggunaan QRIS di Pelabuhan Speedboat Akan Rampung Tahun Ini

by Admin
01/31/2026
0

Tarakan- Sistem pembayaran di pelabuhan-pelabuhan Kalimantan Utara (Kaltara) perlahan mulai bertransformasi. Bank Indonesia (BI) bersama pemerintah daerah menyiapkan QRIS sebagai...

Hadirkan Media dan Influencer Pada Diskusi Literasi Informasi di Kaltara, Untuk Menghindari Berita Hoax

Hadirkan Media dan Influencer Pada Diskusi Literasi Informasi di Kaltara, Untuk Menghindari Berita Hoax

by Admin
01/30/2026
0

TARAKAN – Menara Institute menggelar kegiatan diskusi literasi informasi yang melibatkan pelaku media, influencer, serta pemerintah daerah, guna menyamakan persepsi...

Diskusi Media Influencer dan Kepercayaan Publik Tekankan Etika dan Tanggung Jawab Sosial

Diskusi Media Influencer dan Kepercayaan Publik Tekankan Etika dan Tanggung Jawab Sosial

by Admin
01/30/2026
0

TARAKAN – Menara Institute menggelar diskusi bertajuk “Media Influencer dan Kepercayaan Publik: Antara Etika, Viral, dan Tanggung Jawab” pada Jumat...

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

by Admin
01/29/2026
0

Tarakan- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Persit Kartika Chandra Kirana, Ketua Persit Cabang XIX DIM 0907 Koorcab...

Dandim 0907/Tarakan Dukung Aktivitas Prajurit Lewat Sepatu Aerobik

Dandim 0907/Tarakan Dukung Aktivitas Prajurit Lewat Sepatu Aerobik

by Admin
01/29/2026
0

TARAKAN– Komandan Kodim (Dandim) 0907/Tarakan Letkol Inf Syaiful Arif, S.Sos., M.Han., memberikan sepatu aerobik, gasper, dan topi kepada seluruh prajurit...

Ketua DPRD Tarakan Minta Relokasi Pedagang Telaga Keramat Ditunda

Ketua DPRD Tarakan Minta Relokasi Pedagang Telaga Keramat Ditunda

by Admin
01/28/2026
0

Tarakan – Ketua DPRD Kota Tarakan, M. Yunus, meminta agar rencana relokasi pedagang di kawasan Telaga Keramat untuk sementara ditunda,...

Next Post
Komitmen Tekan Angka Stunting. Rohandi : Perawat Punya Peran Strategis

Komitmen Tekan Angka Stunting. Rohandi : Perawat Punya Peran Strategis

Warga Selumit Pantai Jadi Kampung Tematik, Siap Bebas Narkoba?

Warga Selumit Pantai Jadi Kampung Tematik, Siap Bebas Narkoba?

Selundupkan 3,2 Kg Sabu dalam Perut Ikan, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara!

Selundupkan 3,2 Kg Sabu dalam Perut Ikan, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara!

Discussion about this post

Terlaris

BI Kaltara Targetkan Penggunaan QRIS di Pelabuhan Speedboat Akan Rampung Tahun Ini

BI Kaltara Targetkan Penggunaan QRIS di Pelabuhan Speedboat Akan Rampung Tahun Ini

01/31/2026
Hadirkan Media dan Influencer Pada Diskusi Literasi Informasi di Kaltara, Untuk Menghindari Berita Hoax

Hadirkan Media dan Influencer Pada Diskusi Literasi Informasi di Kaltara, Untuk Menghindari Berita Hoax

01/30/2026
Diskusi Media Influencer dan Kepercayaan Publik Tekankan Etika dan Tanggung Jawab Sosial

Diskusi Media Influencer dan Kepercayaan Publik Tekankan Etika dan Tanggung Jawab Sosial

01/30/2026
Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

01/29/2026
suryaborneo.com

© 2024 www.suryaborneo.com

Tentang Kami

  • Home
  • Iklan & Advetorial
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

Ikuti Kami

error: Konten dikunci !!
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
    • Kaltara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Nasional
  • Internasional
  • Rubrik
    • Hukum & Kriminal
    • Politik
    • Ekonomi
    • Pariwisata
    • Pendidikan
    • Olahraga
  • Video
  • Opini

© 2024 www.suryaborneo.com